Sorax Sadap Latex


Sorax 

Sadap Lateks Stimulan

Aktif Bahan: ethepon 40%

Nomor Pendaftaran: RI. 3373/12-2008/T


Sorax 480 SL adalah formulasi Yang Istimewa Yang dapat meningkatkan Produksi pokok karet

Sorax Sadap Latex stimulant

Sorax adalah stimulant atau perangsang getah karet yang dapat meningkatkan produksi sadap latex/atau getah karet hingga 50% bahkan lebih selain itu dapat meningkatkan kandungan getah kering dan anti mati getah atau kekeringan karena Sorax mempunyai kandungan vitamin 32 % yang tidak dimiliki perangsang getah karet selain Sorax.

Adapun kadar zat aktif Ethephonenya yang dimiliki SORAX adalah 48 % sedangkan yang lain Ethephone hanya 10 % dengan Harga yang lebih mahal serta tidak mempunyai kandungan Vitaminnya

Adapaun perbedaan atau perubahan setelah mengunakan Sorax adalah pengluaran getah kental 40 -50 % , Berbobot, tidak bau, derasnya aliran getah berlangsung10 samapai 15 hari, daun hijau, kulit karet lembut dan mudah di sadap.

Cara Penggunaan SORAX
Sorax 480 SL dalam kemasan 250 ml

1. Menyiapkan satu ember plastik yang berisi lima liter air sebagai pengencer larutan
    Nb : jagan sampai salah takaran

2. Menyiapkan satu botol sorax 480 SL kemasan 250 ml.

3. Masukan satu botol sorax kedalam ember plastik kemudian diaduk  secara perlahan dan merata

Dengan demikian telah siap larutan sorax dengan konsentrasi 2,5 % yang siap didistribusikan dan digunakan dengan tata cara sbb:

  1. Siapkan lapisan kulit pokok yang akan ditoreh
  2. Celupkan potongan bambu yang telah diolah menjadi kuas ke dalam sorax yang sudah diencerkan dan sapu perlahan dibagian yg sdh ditoreh, ratakan sapuan agar dapat diserap menyeluruh.
  3. Biarkan satu hari (24 Jam) sebelum mulai menoreh
  4. Diulang setelah 10 hari sekali untuk mendapatkan hasil yang optimal
SORAX 480 SL dalam kemasan 250 ml Untuk 5 Hektar, Atau Minimal 2.500. Batang Karet

Nb: Untuk satu hektar cukup Air satu botol AQUA ukuran 600 ml. Campur 3-4 tutup SORAX aduk rata  dan KOCOK Sampai rata dan siap di poleskan DI BATANG KARET.

Aplikasi SORAX ada 3 cara

  1. 1. Bahan diberi tepat dibawah irisan sadapan sadap atas maupun sadap bawah (untuk 10 hari sekali)
  2. Bahan dioles pada alur sadap (untuk 2 minggu sekali)
  3. Bahan dioles pada bidang sadap (lapisan kulit yang tersisa diatas kambium (cara ini untuk karet yang akan diremajakan) - sebulan sekali
Pokok Tua

Penghasilan getah latex akan menurun pada pokok yang berusia melebihi 30 tahun. Tetapi menggunakan SORAX,mendorong mengeluaran getah LATEX.

Hal Yang Perlu Diperhatikan Pada Pemberian SORAX

Kondisi tanaman subur, lebat daun, tidak lagi musim gugur daun dan pembentukan daun muda. umur 5 tahun keatas. bidang sadap baik, daun lebat, tidak kekurangan hara Sistem

sadap dan intensitas sadap kurang dari 100%,

Kandungan:

Ethephone 48%
Improved formula Perekat 20%
Vitamin Dan lainnya: 32%

Nb: Untuk Yang mati Getah Ulangi Pertiga Hari Sekali Sampai keluar Getah
Bapak Mustholih Batu Raja

Testimoni:
*Kita melakukan pola sadapan 1x sadap, 1x libur. dalam satu bulan kita bisa sadap antara 10 s/d 14 hari.
*Kita toreh tiap dua minggu/5s/d7x sadapan peningkatan berfariasi antara 40-60% setelah memakai  sorax.  jadi kita hemat waktu dan kulit yang tadi dapat 150 kg sadapan full 2 minggu (sebelum pakai sorax) jadi mendapat 225 kg/6 x sadapan dalam dua minggu (dengan pakai sorax)

2 komentar: